- news.detik.com: Komisi V DPR Desak AirAsia Selesaikan Tanggung Jawab ke Keluarga Korban
13 Januari 2015 08:46 Komisi V DPR telah mengadakan rapat soal tindak lanjut kecelakaan pesawat AirAsia QZ8501. Hasilnya?, Komisi V mendesak agar AirAsia menyelesaikan tanggung jawabnya kepada keluarga korban. "?Komisi V DPR RI mendesak operator maskapai ... - tribunnews.com: Tak ke DPR, Jonan: Kok Dibilang Kabur
13 Januari 2015 08:36 Menteri Perhubungan Ignasius Jonan memilih 'terbang' ke Pangkalan Bun, Kalimantan Tengah, dibandingkan memenuhi panggilan rapat dengar pendapat (RDP) tentang kecelakaan pesawat AirAsia QZ8501 dari Komisi V DPR RI di Senayan ... - news.okezone.com: Mangkir Rapat Kerja, DPR Anggap Jonan Arogan
13 Januari 2015 07:22 Anggota Komisi V DPR RI, Bahrum Daido mengaku heran dengan sikap Menteri Perhubungan (Menhub) Ignasius Jonan yang mangkir dari rapat kerja Komisi V DPR karena sedang berada di Pangkalan Bun, Kalimantan Tengah. Menurutnya, tindakan itu menunjukkan ... - bisniskeuangan.kompas.com: DPR Sebut Manajemen Penerbangan RI Sedang "Sakit"
13 Januari 2015 07:04 Komisi V DPR RI mengisyaratkan akan membentuk Panitia Khusus (Pansus) terkait tragedi kecelakaan AirAsia QZ8501. Bahkan, menurut DPR, manajemen penerbangan nasional saat ini sedang "sakit". "Soal manajemen penerbangan kita yang lagi ... - tribunnews.com: Tak ke DPR, Jonan Lihat-lihat Puing Ekor Pesawat AirAsia di Kumai
13 Januari 2015 06:49 Ia memilih 'terbang' bersama pejabat Kemenhub ke Pangkalan Bun, Kalimantan Tengah dan melanjutkan perjalanan darat ke Pelabuhan Panglima Utar, Kumai. Salah satu kegiatannya di pelabuhan itu adalah melihat-lihat ekor pesawat AirAsia QZ8501 yang telah ...
Lanjutkan baca: 28 artikel Komisi V DPR Desak AirAsia Selesaikan Tanggung Jawab ke Keluarga Korban
via Komisi V DPR Desak AirAsia Selesaikan Tanggung Jawab ke Keluarga Korban
No comments:
Post a Comment