- news.detik.com: Komisi II RDPU dengan KPU dan Bawaslu, 7 Fraksi Hadir
24 November 2014 03:16 Komisi II DPR RI menggelar Rapat Dengar Pendapat Umum (RDPU) bersama KPU dan Bawaslu. Rapat ini dihadiri oleh tujuh fraksi yang telah menjadi anggota Komisi II. "Rapat pada hari ini dihadiri oleh 27 dari 36 anggota yang terdaftar. Seluruhnya ada ... - harianterbit.com: DPR Akan Panggil Direksi BPJS
23 November 2014 18:20 Jakarta,HanTer-Ketua Komisi IX DPR RI, Dede Yusuf, mengatakan, akan memanggil jajaran direksi BPJS Kesehatan untuk mempertanyakan terbitnya peraturan BPJS No.4 Tahun 2014 Tentang Kepesertaan dan Tata Cara Pendaftaran yang menuai kecaman masyarakat. - nasional.inilah.com: Temuan DPR Soal Bentrok TNI dan Polri di Batam
23 November 2014 08:38 Komisi III DPR mengunjungi lokasi bentrokan antara anggota TNI dan Brimob di Batam, Provinsi Kepulauan Riau (Kepri). Dalam kunjungan tersebut, Komisi III DPR menemukan beberapa fakta soal penyebab terjadinya bentrokan antara anggota ... - tribunnews.com: Pertemuan Komisi III DPR dengan Kapolda Aceh
23 November 2014 07:58 Kapolda Aceh Irjen Pol Husein Hamidi menyambut kunjungan Ketua Komisi III DPR Aziz Syamsuddin dan anggota Komisi III DPR lainnya di Mapolda Aceh, Jumat (22 November, 2014). Dalam pertemuan yang dihadiri juga oleh kajati Aceh tersebut dibahas upaya pencegahan dan ... - news.detik.com: PDIP Bela Menteri Rini yang Emoh Rapat dengan DPR
23 November 2014 07:10 PDIP mendukung langkah Rini. Politikus PDIP Aria Bima menilai langkah Rini meminta penundaan rapat sudah tepat. Sebab, menurut Aria, pimpinan komisi-komisi DPR saat ini belum sah. "Itu memang komitmen rekonsiliasi atau islahnya antara KMP dan KIH ...
Lanjutkan baca: 40 artikel Komisi II RDPU dengan KPU dan Bawaslu, 7 Fraksi Hadir
via Komisi II RDPU dengan KPU dan Bawaslu, 7 Fraksi Hadir
No comments:
Post a Comment